5 Pemain Sepakbola Dunia Ganti Posisi Berujung Sukses, Nomor 1 Bintang yang Kini Ditendang Klubnya

- 16 Juli 2022, 14:48 WIB
Pemain sepakbola yang sukses meski ganti posisi aslinya.
Pemain sepakbola yang sukses meski ganti posisi aslinya. /YouTube @Rie Football/

JURNAL PALOPO- 5 pemain sepakbola dunia ganti posisi berujung sukses, nomor 1 bintang yang Kini ditendang klubnya. 

Tahukah Anda jika ada pemain sepakbola yang pilih ganti posisi, tapi berujung kesuksesan. 

Kadang posisi pemain sepakbola berganti lantaran tuntutan klub dan juga ketatnya sebuah persaingan.

Baca Juga: Christian Eriksen Fix Gabung Manchester United, Frenkie de Jong Siap Menyusul Dengan Satu Syarat

Berikut ini Jurnal Palopo merangkum lima pemain sepakbola dunia, yang ganti posisi tapi sukses. 

5. Casemiro 

Casemiro sejatiya adalah seorang penyerang, di masa mudanya. 

Saat itu Casemiro masih bermain di klub Sao Paulo. 

Dia terpaksa berbohong untuk mengunci satu tempat saat dilakukan seleksi, yang diikuti 300 orang. 

Baca Juga: Revolusi Besar-besaran Liverpool, Pahlawan Liga Champion dan Carabao Cup Pergi

Hingga pada akhirnya dia memilih jadi gelandang bertahan. 

Kisah lengkapnya klik DISINI

4. Valencia

Antonio Valencia adalah nama lengkap dari eks Man United itu. 

Sejatinya dia adalah penyerang sayap, bahkan warisi nomor 7 peninggalan Ronaldo waktu itu. 

Baca Juga: 4 Kandidat Juara Liga Inggris Musim Ini, Gudang Peluru Mulai Tebar Ancaman

Cedera patah kaki, dan keputusan Van Gall jadikan dia bek kanan berlanjut hingga Mourinho datang. 

Namun posisi itu justru berbuah manis, dan dia dipilih sebagai kapten tim. 

Sejumlah gelar sukses diberikan oleh Valencia. 

3. Thierry Henry

Legenda Arsenal yang juga mentereng saat pindah ke Barcelona. 

Baca Juga: UPDATE 11 Transfer Liga Inggris, Eriksen Gabung Manchester United

Sebelum datang ke Arsenal, dia adalah penyerang sayap. 

Namun Wenger memilih posisikan Henry sebagai penyerang tengah. 

Hal ini justru berbuah manis, meski waktu itu sempat lakukan protes. 

228 gol dicetak kurun waktu 375 pertandingan. 

Baca Juga: 3 Bapak dan Anak Jago Sepakbola, Ada yang Paling Setia di Satu Klub Saja

2. Bastian Schweinsteiger

Penyerang sayap yang berganti posisi sebagai gelandang tengah. 

Dan kali ini, Van Gall adalah orang dibalik perubahan posisi sang pemain di Munchen. 

500 pertandingan dan 169 laga dilakoni sebagai gelandang tengah. 

1. Gareth Bale

Sejatinya Bale adalah bek sayap di Tottenham Hotspur. 

Baca Juga: Frenkie De Jong Pergi, Robert Lewandowski Datang, Barcelona hanya Untung Sedikit

Namun kebiasaannya yang selalu membantu kini serang, dan miliki freekick mematikan. 

Buat dirinya di jadikan sebagai winger, dan dia mampu berkembang pesat. 

Hingga akhirnya, Real Madrid datang untuk meminang. 

Di sana pria Wales itu masuk dalam trio BBC. 

Baca Juga: One Man One Club! Tiga Pemain Sepakbola Ini Jagonya, Nomor Satu Baru Saja Pensiun dan Tanpa Gelar Juara

Masa keemasan Real Madrid, yang kuasai kompetisi La Liga hingga Liga Champions. 

BBC (Bale, Benzema, Cristiano Ronaldo). 

Namun musim lalu adalah hari terakhir Bale, lantaran sudah tak dibutuhkan lagi oleh El Real. 

Itulah lima pemain sepakbola dunia, yang sukses meski rubah posisi intinya.***

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x