5 Fakta Terbaru PSM Makassar di Piala Presiden 2022 dan AFC Cup, Paling Terakhir Bikin Geleng Kepala

- 3 Juli 2022, 18:35 WIB
Bernardo Tavares dan asisten pelatih PSM Makassar. Juku Eja punya lima fakta menarik di AFC Cup dan Piala Presiden 2022.
Bernardo Tavares dan asisten pelatih PSM Makassar. Juku Eja punya lima fakta menarik di AFC Cup dan Piala Presiden 2022. / instagram/@psm_makasar /

PSM menyandang status runner up, dengan sekali kalah, menang dan imbang. Uniknya Juku Eja hanya menderita satu gol.

Sebelum laga panas PSM dan Borneo FC berlangsung, simak lima fakta menarik tentang Pasukan Ramang, dikutip dari instagram @higlight_psm.

1. PSM Makassar lolos semifinal AFC Cup zona ASEAN, dengan kebobolan satu gol

PSM Makassar lolos dengan status juara grup H, setelah lakoni dua laga di markas Kuala Lumpur FC.

Dalam dua partai yang dilakoni, Juku Eja hanya sekali bobol dan itu dilakukan Tampines Rovers.

Baca Juga: Dream Final Batal, Persib Gagal Lolos, PSIS Punya Catatan Buruk Lawan Bhayangkara, PSM vs Borneo Malam Ini

Pada laga itu pula PSM Makassar sukses cetak tiga gol, terbanyak dari dua peserta lainnya.

Sementara saat hadapai tuan rumah Kuala Lumpur FC, Pasukan Ramang usai dengan skor kacamata.

2. Lolos ke perempat final Piala Presiden 2022, dengan identik angka 1

PSM Makassar juga mencetak rekor yang sama, di kompetisi Piala Presiden.

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah