Persib Bandung vs PSS Sleman, Duel Pelatih Lokal dan Asing dengan Lisensi yang Sama

- 30 Juni 2022, 15:27 WIB
Seto Nurdiantoro duel dengan Robert Rene Alberts, dalam laga Persib Bandung vs PSS Sleman.
Seto Nurdiantoro duel dengan Robert Rene Alberts, dalam laga Persib Bandung vs PSS Sleman. /instagram @pssleman/

Bahkan tahun ini, di Piala Presiden buat Persib Bandung juara di grup yang dijuluki sebagai neraka.

Seto Nurdiantoro selama menakhodai PSS Sleman telah berhasil menjadi kampiun Liga 2 musim 2018.

Serta membawa PSS Sleman ke jajaran tim elit di Liga 1. Melihat prestasi dari kedua pelatih tersebut.

Sudah tepat jika Robert Rene Alberts memprediksi jika pertemuan anak asuhnya dengan PSS Sleman akan berlangsung menarik.

Baca Juga: Piala Indonesia 2022 Resmi Digelar, Akankah PSM Makassar Bisa Pertahankan Gelar Juara?

Tidak hanya itu, meski sama-sama memiliki target juara di laga besok.

"Sleman memiliki kekuatan yang berbeda dari tahun lalu,"kata Robert 

"Mereka tim berkualitas dan layak lolos dari fase grup,"puji pria yang sukses orbit sejumlah pilar Persib.***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah