Bukan Sekedar Alasan, Ketakutan Thomas Doll Terbukti, Tapi Bukan di Persija Melainkan di Persib Bandung

- 29 Juni 2022, 13:30 WIB
Pelatih Persija Thomas Doll mengaku tidak memfokuskan timnya ke Piala Presiden 2022.
Pelatih Persija Thomas Doll mengaku tidak memfokuskan timnya ke Piala Presiden 2022. /youtube Persija/

JURNAL PALOPO - Bukan Sekedar Alasan, Ketakutan Thomas Doll Terbukti, Tapi Bukan di Persija Melainkan di Persib Bandung.

Persija Jakarta adalah satu-satunya peserta Piala Presiden 2022 yang tidak pernah menang bahkan draw sekalipun.

Dalam empat pertandingan di grup B Piala Presiden, Persija Jakarta mengalami kekalahan beruntun.

Baca Juga: Pesona PSIS Semarang di Piala Presiden 2022, Rajai Empat Besar Top Assist Top Skor

Persija dikalahkan Barito Putra dengan skor 0-2, dibantai RANS Nusantara FC 5-1, digulung Borneo FC 1-2 dan terakhir dipermalukan Madura United 1-2.

Tidak mengherankan mengapa Persija Jakarta tidak mampu menang sekalipun dari tim-tim tersebut.

Pasalnya, pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll sedari awal mengatakan dirinya tidak fokus ke Piala Presiden 2022.

Meski mengakui tidak berharap banyak di Piala Presiden, tetapi Thomas Doll masih membiarkan Persija Jakarta ikut di turnamen pramusim tersebut.

Baca Juga: Duka Persib Bandung Jelang Perempat Final Piala Presiden, Lini Belakang dan Depan Amblas

Halaman:

Editor: Gunawan Bahruddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x