Madura United Tak Tergiur Lepas Pemain Muda, Bek Kiri Timnas U-17 Dipertahankan

- 17 April 2022, 10:30 WIB
Potret Fadillah Nur Rahman saat berlatih bersama Madura United. Eks bek kiri Timnas Indonesia
Potret Fadillah Nur Rahman saat berlatih bersama Madura United. Eks bek kiri Timnas Indonesia /maduraunitedfc.com

JURNAL PALOPO- Madura United Tak Tergiur Lepas Pemain Muda, Bek Kiri Timnas U-17 Dipertahankan

Menghadapi Liga 1 Musim selanjutnya, Madura United memilih mempertahankan pemain mudanya.

Saat sejumlah klub melepaskan beberapa pemain lama, Madura United justru melakukan hal berbeda.

Baca Juga: Lima Berita Populer Liga 1 Hari Ini: Stefano Lilipaly ke Borneo, PSIS Incar Marc Klok, PSM Kapan Welcome

Madura United lebih memilih mempertahankan pemainnya, dengan tetap sembari memanfaatkan bursa transfer musim ini.

Salah satu pemain yang dipertahankan oleh klub berjuluk Laskar Sape Kerrab tersebut yakni pemain muda Fadilah Nur Rahman.

Seperti Persib Bandung yang juga mempertahankan dua pemain mudanya, untuk kembali berlaga di Liga 1 musim selanjutnya.

Langkah tersebut, juga diikuti oleh Madura United dengan konfirmasi untuk mempertahankan pemain berusia 20 tahun tersebut.

Baca Juga: Aremania Gigit Jari! Stefano Lilipaly Putuskan Gabung Borneo FC, Top Skor Persib Menyusul

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah