Ardi Idrus dan Dedi Kusnandar Dilirik Klub Rival, Bos Persib Bandung: Tidak Bisa Pindah

- 11 April 2022, 17:00 WIB
Bos Persib Bandung Teddy Tjahjono
Bos Persib Bandung Teddy Tjahjono /PERSIB/

Tak beda dengan Ardi, Dedi Kusnandar juga telah dihubungkan klub PSS Sleman.

"PSS Sleman siap ambil DK (Dedi Kusnandar) jika keluar dari Persib, Menarik," tulis @igball.ina.

Munculnya Ricky Kambuaya dan Rachmat Irianto membuat posisi Dedi mulai terpinggirkan.

Baca Juga: Usai Sho Yamamoto, Persebaya Kembali Kepincut Talenta Jepang dan Bomber 6 Posisi, Taisei Marukawa Lewat?

Atas dasar tersebut, kedua pemain terus diterpa isu miring akan hengkang dari Persib Bandung.

Menanggapi hal tersebut, bos Persib Bandung, Teddy Tjahjono buka suara.

Menurutnya pemain Pangeran Biru tak akan bisa hengkang selama sang pemain masih terikat kontrak dengan Persib.

"Semua sudah ada aturan yang jelas. Apabila pemain masih terikat kontrak, sudah pasti tidak bisa untuk pindah," pungkas Teddy.

Baca Juga: 2 Pemain Timnas Indonesia Tolak Mentah-mentah Tawaran Merumput di Persib Bandung, Ternyata Ini Alasannya

Teddy menambahkan bahwa pemainnya bisa saja direkrut tim lain jika klub menggunakan mekanisme transfer atau peminjaman.

Halaman:

Editor: Ardillah Kurais

Sumber: instagram @igball.ina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x