Carlos Fortes Kembali, Arema FC ditahan Imbang Persik Kediri di Babak Pertama

- 27 Februari 2022, 21:46 WIB
Arema FC vs Persik Kediri imbang 0-0, pada babak pertama.
Arema FC vs Persik Kediri imbang 0-0, pada babak pertama. /Instagram/sports.indosiar

Laga ini juga jadi pertarungan dua striker asing Arema FC dan Persik Kediri. Carlos Fortes akan adu skill, dengan Y. Ezzejjari.

Pembuktian siapa yang terbaik dari kedua striker ini akan berlanjut, pada babak kedua.

Untuk ujuk tombak, Arema FC percayakan M. Rafli dan R. Kurnia untuk membantu Carlos Fortes. 

Sementara Persik Kediri, mainkan F. Aditama dan F. Al-Ayyubi untuk mendukung Ezzejjari. 

Baca Juga: Statistik Persib Bandung Hingga Pekan 27, Cetak 15 Clean Sheet dan 56 Kartu Kuning

Kedua Tim sama-sama mengusung formasi 443.

Diketahui, saat ini Persik Kediri berada diurutan sembilan klasemen sementara dengan 34 poin.***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah