Cetak Gol Tunggal ke Gawang PSS Sleman, Ilija Spasojevic Rajai Perburuan Top Skor

- 17 Februari 2022, 12:29 WIB
Striker Bali United, Ilija Spasojevic kuasai puncak top skor Liga 1
Striker Bali United, Ilija Spasojevic kuasai puncak top skor Liga 1 /Instagram/baliunitedfc/

Ilija Spasojevic, Makan Konate hingga Yevhen Bokhashvili sama sama mengeloksi enam belas gol.

Sementara di Liga 1 Muslim ini, Ilija Spasojevic jadi yang yerdepan. Di susul Ciro Alves dari Persikabo dengan 16 gol. 

Di tempat ke tiga ada nama Carlos Fortes dan Taisei Marukawa dengan 15 gonna. 

Sedangkan top skor musim 2019, Marco Simic hanya mengeloksi 10 gol saja. 

Baca Juga: Mengenal Tokyo Verdy, Klub Asal Jepang yang Akhirnya Menjadi Tempat Berlabuh Pratama Arhan

Melihat perkembangan Spasojevic, dirinya bisa saja jadi terbaik musim ini. 

Namun harus rutin cetak gol, agar tidak terkejar oleh Ciro Alves yang koleksi 16 gol untuk Persikabo.***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x