Lawan Juru Kunci Kalah, Persija Jakarta Tantang Pemilik Rekor 19 Kali Tanpa Kalah

- 4 Februari 2022, 17:19 WIB
Persija Jakarta tantang Arema FC di Liga 1
Persija Jakarta tantang Arema FC di Liga 1 /Screenshot Twitter @Liga1Match

Masalah lain adalah, kemungikan besar Sudirman tidak akan turun dampingi anak asuhnya. 

Ia dikabarka ikut terjangkit Covid-19. Ditambah lagi Mama Abdurrahman Dan Riko Simanjuntak belum diketahui akan diturunkan atau tidak. 

Arema jadi klub terbaik Liga 1, duduki posisi puncak klasemen dengan mengumpulkan 47 poin. 

Pertemuan antara Persija Jakarta dan Arema FC sendiri bakal berlangsung pada 5 Februari 2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Bali. 

Baca Juga: Derita Persib Bandung Bertambah, Pangeran Biru Kembali Kehilangan Pemain Penting

Menurut asisten pelatih Persija Jakarta, Ferdiansyah. Arema merupakan salah satu klub terbaik dalam menyerang dan bertahan. 

Sehingga Macan Kemayoran harus lebih waspada lagi saat bertemu di laga esok. 

Hingga saat ini, Arema FC telah membukukan sekali kalah dan 19 kali menang sepanjang Liga 1 berlangsung. 

Untuk itu, baik pelatih maupun suporter dari Persija Jakarta, berharap agar para pemain bisa manfaatkan tiap peluang saat bersua Arema FC.***

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah