Siap Putus Hasil Minor, Borneo FC Diperkuat Pemain Baru, Lini Tengah jadi Ancaman Bali United

- 22 Januari 2022, 12:06 WIB
Gelandang senior Borneo FC Sultan Samma, kini siap tampil vs Bali United
Gelandang senior Borneo FC Sultan Samma, kini siap tampil vs Bali United /Borneofc.id/

Baca Juga: Catatkan Kekalahan 18-0 dari Australia, Timnas Putri Indonesia Lebih Baik dari Singapura

Baca Juga: 10 Pemain Arema FC Terkapar, Peta Juara Liga 1 Berubah, Persib dan Persebaya Siap Jegal Ambisi Bhayangkara FC

Sultan Samma tidak perkuat Borneo FC, pada laga kontra Persib yang berujung kekalahan 1-0.

Bagi pelatih Borneo FC, hadirnya Sultan Samma bakal jadi tambahan amunisi yang penting di lini tengah timnya. 

"Ada tambahan pemain penting di lini tengah, Sultan Samma sudah bergabung dengan tim, serta langsung bergabung latihan," kata Ahmad Amiruddin yang dikutip dari Jurnal Palopo dari Potensi Badung.

Kabar lain dari Borneo FC yang menyita perhatian publik sepakbola adalah pemecetan pelatih Risto Vidakovic. 

Baca Juga: Punya Pemain Bagus Tapi Malas, Joop Gall Butuh Waktu Benahi Tim, PSM Makassar Belum Aman di Klasemen Liga 1

Baca Juga: Beda Kasta! Timnas Putri Indonesia Babak Belur, Australia Cetak Rekor 18 Gol

Laga vs Persib Bandung adalah partai terakhir, yang dilakoni oleh Risto Vidakovic bersama Borneo FC. 

Ahmad Amiruddin ditunjuk sebagai pengganti Risto Vidakovic, untuk menukangi Pesut Etam. 

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah