Fakta Menarik Swiss vs Spanyol di EURO 2020, Luiz Enrique Puji Kemampuan Tim La Nati

- 2 Juli 2021, 23:14 WIB
Fakta Menarik Swiss vs Spanyol di EURO 2020, Luiz Enrique Puji Kemampuan Tim La Nati
Fakta Menarik Swiss vs Spanyol di EURO 2020, Luiz Enrique Puji Kemampuan Tim La Nati /twitter.com/SeFutbol/

JURNAL PALOPO - Duel Tim Kuda Hitam dan Tim Juara Favorit akan tersaji pada EURO 2020 malam ini. Keduanya sama - sama mengincar kemenangan.

Sebelum pertandingan berlangsung, Jurnal Palopo akan mengulik fakta menarik dari duel Swiss vs Spanyol, berikut komentar kedua pelatih Luiz Enrique dan Vladimir Petkovic. 

Sedikitnya, terdapat lima fakta menarik dari duel yang akan akan berlangsung antara Swiss vs Spanyol, pada ajang EURO 2020.

Baca Juga: Susunan Pemain Swiss vs Spanyol di Ajang EURO 2020, Denis Zakaria Gantikan Xhaka

Namun sebelum itu simak dulu komentar kedua pelatih, yang akan perang dan adu taktik dalam duel bergensi ini. 

Sebelum memulai laga, pelatih Spanyol Luiz Enrique memberikan pujian bagi kubu Swiss, yang dihuni pemain berkelas seperti Shaqiri yang merumput bersama Liverpool, dan pemain betahan sekelas Akanji. 

"Swiss adalah tim yang dalam posisi menyerang dan bertahan sama baiknya," puji Enrique dikutip Jurnal Palopo dari UEFA, Jumat 2 Juli 2021.

Perkataan Luiz Enrique cukup berdasar, dimana Swiss mampu mengakhiri kiprah Juara Piala Dunia 2018. Prancis harus pulang setelah kalah dalam adu penalti 5-4.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING EURO 2020: Swiss vs Spanyol, Duel Tim Kuda Hitam dan Juara Favorit

Halaman:

Editor: Naswandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah