Update BRI Liga 1 Hari Ini: Statistik Tim Promosi Hingga Pekan ke-10, RANS Nusantara FC Unggul Tapi Kalah

17 September 2022, 08:30 WIB
Dewa United masih jadi yang terbaik dari dua tim promosi BRI Liga 1. /Instagram @dewaunitedfc/

JURNAL PALOPO- Update BRI Liga 1 Hari Ini: Statistik Tim Promosi Hingga Pekan ke-10, RANS Nusantara FC Unggul Tapi Kalah. 

BRI Liga 1 musim 2022/2023, miliki tiga pendatang baru. 

Hadirnya 3 tim itu, turut meramaikan persaingan gelar dan papan klasemen BRI Liga 1.

Baca Juga: Hasil BRI Liga 1: Bali United Dihajar Jawara Liga 2, Messi Gagal Penalti dan Tertolong Brace Pria Jepang

Tiga tim tersebut adalah RANS Nusantara FC, Dewa United dan Persis Solo. 

Persis Solo berstatus juara Liga 2, RANS runner up, dan Dewa United lengkapi dua tim tersebut. 

Lantas seperti apa perjalanan mereka sejauh ini? 

Baca Juga: Kilas BRI Liga 1: Ciro Alves Hadiri Sesi PMPC Persib Bandung, Eks Persikabo Mengaku Sangat Malu

Simak ulasan singkat Jurnal Palopo dibawah ini. 

Persis Solo

Persis Solo jadi tim kuda hitam yang digadang akan jauh lebih oke ketimbang dua tim lainnya. 

Bekal juara di kasta sebelumnya, serta sederet pemain baru jadi tolak ukur. 

Baca Juga: Update BRI Liga 1: David da Silva Kian Gacor di Persib Bandung, Rambut Baru Ciro Alves Bawa Berkah

Ryo Matsumura, Samsul Arif, Messidoro, Ferdinand Sinaga, Sutanto Tan dan Jaimerson adalah bagian dari tim ini. 

Belum lagi ada nama Abduh Lestaluhu, Gavin Kwant, Muhammad Riyandi dan juga Fabiano Beltrame. 

Serta masih banyak lagi, yang tak kalah beken. 

Baca Juga: Update BRI Liga 1 Hari Ini, Brace Ciro Alves Bawa Persib Bandung Lumat Barito Putera

Namun sejauh ini Persis Solo sudah alami enam kekalahan, serta baru tiga kali mendulang poin penuh. 

Termasuk saat permak Bali United 2-0.

13 gol sudah bersarang dan hanya mampu mencetak 10 gol saja. 

RANS Nusantara FC

Bicara soal Sultan, tim satu ini adalah ahlinya. 

Baca Juga: Info BRI Liga 1 Hari Ini, Persebaya Kalah 3 Kali Beruntun, Posisi Aji Santoso Mulai Digoyang

Raffi Ahmad miliki andil dalam klub ini, dimana sederet pemain bintang ada di dalamnya. 

Makan Konate, Wander Luiz, Septian Bagaskara, Edo Febriansah, Hilmansah, Wawan Hendrawan dan Arif Satria ada disini. 

Sandi Sute, Adi Setiawan, David Laly, Alfin Tuasalamoni, Mitsuru Maroaka, dan masih banyak lagi. 

Tim bertabur bintang meski pendatang baru. 

Baca Juga: Yuran Fernandes Dekati Rekor Bek Asing PSM Makassar, Persis Solo Bisa Jadi Ladang Raksasa Juku Eja

Tapi RANS hanya mampu menang dua kali, kalah lima kali dan seri tiga kali. 

Bobol 21 kali dan hanya mampu cetak 15 gol saja. 

Dewa United

Tim jauh lebih baik ketimbang dua klub diatas. 

Di papan klasemen Dewa United ada di posisi 12.

Baca Juga: Totalitas Bernardo Tavares untuk PSM Makassar, Tak Pernah Duduk Saat Bertanding Karena Alasan Ini

Persis Solo tangga 13 dan RANS di urutan 16, alias zona degradasi. 

Tiga kali menang, dua seri dan lima kali kekalahan. 

Itulah statistik dari Dewa United. 

Mereka menderita 18 kebobolan dan baru cetak 9 gol. 

Baca Juga: Duka Dibalik Kemenangan PSM Makassar Atas Persebaya, Supporter Juku Eja Jadi Korban Busur OTK

Namun jumlah bobol ini masih cukup baik dari Persib Bandung, yang sudah jebol 22 kali. 

Itulah statistik tiga Tim promosi di ajang BRI Liga 1.

Siapa yang bertahan? Simak terus ulasan kompetisi BRI Liga 1, di Jurnal Palopo.***

Editor: Naswandi

Tags

Terkini

Terpopuler