Adu Statistik Erling Haaland, Darwin Nunez dan Kylian Mbappe, Gacor Mana?

22 Juni 2022, 08:30 WIB
Kylian Mbappe, Erling Haaland, Darwin Nunez. /Instagram/ @darwin_n9 @erling.haaland @k.mbappe

JURNAL PALOPO - Adu Statistik Erling Haaland, Darwin Nunez dan Kylian Mbappe, Gacor Mana?

Kylian Mbappe memilih bertahan di Paris Saint Germain (PSG) setelah mendapat tawaran yang menggiurkan.

Mbappe menolak pinangan Real Madrid, klub yang menjadi impiannya sejak kecil.

Baca Juga: Minim Gol Tapi Lolos Perempat Final Piala Presiden, Stadion Gelora BJ Habibie Kado Termanis Juku Eja

Sementara Erling Haaland memilih hijrah ke Manchester City, klub yang pernah dibela oleh ayahnya.

Haaland didatangkan dengan mahar Rp1,04 triliun dari Borussia Dortmund di jendela transfer musim panas.

Satu lagi nama yang menarik perhatian di jendela transfer musim panas adalah Darwin Nunez yang hijrah ke Liverpool.

Darwin Nunez memecahkan rekor transfer klub dengan biaya kedatangan Rp1,30 triliun dari Benfica.

Baca Juga: Ramalan Zodiak, Rabu, 22 Juni 2022 untuk Capricorn, Aquarius dan Pisces, Ini Hari Keberuntungan

Lalu, jika ketiganya diadu, siapakah yang lebih unggul? Dilansir dari Transfermarkt, begini statistiknya.

Nilai transfer

Kylian Mbappe (AS Monaco ke PSG) Rp3,12 triliun
Erling Haaland (Dortmund ke Manchester City) Rp1,04 triliun
Darwin Nunez (Benfica ke Liverpool) Rp1,30 miliar

Menit bermain musim 2021/2022

Baca Juga: Alur Cerita Manga Tokyo Revengers, Takemichi Berlumuran Darah, Senyum Senju Merona

Kylian Mbappe : 3912 menit
Erling Haaland : 2298 menit
Darwin Nunez : 2821 menit

Jumlah pertandingan 2021/2022

Kylian Mbappe : 46 pertandingan
Erling Haaland : 29 pertandingan
Darwin Nunez : 41 pertandingan

Jumlah gol 2021/2022

Baca Juga: Derby Jateng Milik PSIS Semarang, Carlos Fortes Buktikan Predator Paling Ganas, Tiga Gol Tercipta Lewat Kepala

Kylian Mbappe : 39 gol
Erling Haaland : 27 gol
Darwin Nunez : 34 gol

Jumlah assist 2021/2022

Kylian Mbappe : 26
Erling Haaland : 5
Darwin Nunez : 4

Kartu kuning 2021/2022

Baca Juga: Dua Pertemuan Terakhir Persib Bandung vs Bhayangkara FC Sama Kuat, Piala Presiden Pembuktian Pemenang Sejati

Kylian Mbappe : 10
Erling Haaland : 3
Darwin Nunez : 6

Pencapaian individu dan klub sepanjang karir

Kylian Mbappe

- 1 kali World Cup 2018
- 5 kali juara French Champion
- 3 kali French Cup
- 2 kali French League Cup
- 1 kali French Youth Cup
- 3 kali Young Player of The Year
- 1 kali Footballer of The Year
- 1 kali finalis UEFA Nation League
- 1 kali best assist provider
- 1 kali European U19 Champion
- 4 kali top skor Ligue 1
- 1 Kali Player of The Year
- 3 kali Footballer of The Year versi Transfermarkt

Baca Juga: Liga 1 Belum Mulai, Persib Bandung sudah Kehilangan 9 Punggawa, 2 Cedera Parah hingga Absen Setengah Tahun

Erling Haaland

- 1 kali Footballer od The Year
- 3 kali Top Skor
- 1 kalo Footballer of The Year versi Transfermarkt
- 1 kali German Cup
- 1 kali Australian Champion
- 1 kali Auatralian Cup

Darwin Nunez

- 1 kali Top Skor Liga Portugal
- 1 kali Uruguayan Champion

Itulah perbandingan statistik tiga pemain yang saat ini banyak diperbincangkan, mana jagoan kalian?***

Editor: Gunawan Bahruddin

Tags

Terkini

Terpopuler