Kejutan Persija Jakarta dari Jerman, PSM Makassar Daratkan 5 Pemain Lagi, PSIS Siap Tempur vs Juku Eja

23 Mei 2022, 19:53 WIB
PSM Makassar borong pemain, Pelatih Persija Jakarta tiba. /Instagram @psm_makassar/

JURNAL PALOPO- Kejutan Persija Jakarta dari Jerman, PSM Makassar Daratkan 5 Pemain Lagi, PSIS Siap Tempur vs Juku Eja.

PSM Makassar kembali daratkan lima pemain baru.

Selain PSM Makassar, Persija Jakarta ada kejutan bagi fans dari negara Jerman. 

Baca Juga: Jepang Out, Filipina In, Mark Hartmann akan Trial di Persib, Teja Paku Alam Terpaksa Menepi

PSM Makassar, kini kian panas di bursa transfer pemain. 

Hal ini dibuktikan dengan bergabungnya lima pemain, termasuk Everton Nascimento dari Brazil. 

Empat diantaranya adalah pemain lokal, yang tidak kalah dalam olah bola di lapangan. 

Annas Fitranto dari Persi Maros, bakal jadi saingan Rivky Mokodompit di posisi penjaga gawang. 

Baca Juga: Dilirik Persib Bandung, Wonderkid PSM Makassar Perpanjang Kontrak, 5 Pemain Resmi Gabung Pasukan Ramang

Lalu ada alumni Timnas U19, Mahdi Albaar yang lebih dulu jalani trial sebelum direkrut. 

Bryan Cesar yang sebelumnya bermain di Persiba Balikpapan, juga diperkenalkan sebagai rekrutan anyar. 

Lalu ada nama pria kelahiran Ternate, yang sebelumnya berkostum Borneo FC, Safruddin Tahar. 

Nama terakhir adalah pemain yang paling dinanti fans PSM Makassar. 

Baca Juga: PSM Daftarkan 4 Pemain Asing Untuk Piala AFC, Pluim dan Everton Fix, Bryan Cesar Harap Bisa Masuk Skuad

Dia adalah striker asal Brazil, yang akan jadi andalan Bernardo Tavares musim depan. 

Everton Nascimento resmi gabung dengan PSM Makassar, setelah menyelesaikan kompetisi di klub sebelumnya.

"Bem Vindo, Everton Nascimento!"

"Penyerang baru PSM Makassar, asal negeri samba Brazil,"tulis akun official klub @psm_makassar.

Baca Juga: Tinggal 2 Hari Pendaftaran AFC Cup Tutup, Skuad PSM Makassar Belum Rampung?

Everton jadi pengganti Golgol Mebrahtu, yang tampil terseok-seok pada putaran kedua musim lalu. 

Jika PSM Makassar resmikan pemain baru, maka Persija Jakarta kini kedatangan juru taktik asal Jerman. 

Pelatih anyar ini, pernah tangani sejumlah klub Eropa. 

Bahkan dia juga adalah mantan pelatih Borussia Dortmund. 

Baca Juga: Jadi Penentu Kemenangan Timnas Indonesia di SEA Games 2021, Marc Klok Dibayang-bayangi Bullyan Netizen

Setelah kedatangannya tertunda, usai positif terserang Covid-19. Thomad Doll kini resmi injakan kaki di Indonesia. 

Dirinya akan jadi pelatih Persija Jakarta, dengan tugas berat mengembalikan Macan Kemayoran ke jalur juara.

Kemabali ke PSM Makassar, wakil Indonesia di AFC Cup ini akan kembali gelar uji coba. 

Usai kalahkan Persi Maros 4-0, kini PSM punya lawan sepadan. 

Baca Juga: Lagi! Bintang Muda Persib Bandung Susul Mario Jardel ke Persita, PSM Makassar Kedatangan Winger Jepang 14 Gol

PSIS Semarang akan bertanding lawan PSM Makassar, di ajang uji coba.***

Editor: Naswandi

Tags

Terkini

Terpopuler