Bentrok Bali United vs Borneo FC, 4 Pilar Pesut Etam Absen, Tuan Rumah Siap Segel 3 Poin

25 Januari 2022, 21:17 WIB
Bali United siap akuisisi tiga poin vs Borneo FC /Instagram @spaso_87/

JURNAL PALOPO- Pekan 21 Liga 1, kembali akan bergulir pekan ini. Borneo FC dan Bali United akan berduel perebutkaan tiga poin. 

Pada laga ini kedua tim tak akan diperkuat sejumlah pilar inti, lantaran tengah lakukan pemusatan latihan bersama Timnas Indonesia. 

Saat ini Bali United berada di posisi lima, dan Borneo FC berada di papan tengah klasemen Liga 1.

Baca Juga: Sesumbar! Robert Alberts Kantongi Kelemahan Persikabo, Bobotoh: Buktikan dengan Kemenangan

Baca Juga: Diterpa Tagar ReneOut, Tenyata Statistik Robert Rene Alberts Mengerikan, Lampaui Mario Gomez

Namun kabar baiknya adalah Bali United, kembali akan didampingi oleh pelatih Stefano Cugurra Teco. 

Hal yang sama juga menghampiri Borneo FC, dimana pelatih baru akan melakukan debut di Liga 1.

Fakhri Husaini kini ditunjuk sebagai juru taktik Borneo FC, setelah pelatih sebelumnya memilih untuk mundur dengan alasan pribadi. 

Di kubu Bali United, nama besar winger Irfan Jaya, Kiper Nadeo dan juga Yabes Roni. 

Baca Juga: Arsitek hingga Taktik Baru, Persija Jakarta Pede Libas Persita Tangerang

Baca Juga: Marc Klok Gelandang Cadas Persib Bandung, 'Top Skor' Kartu Kuning Pangeran Biru

Ketiganya tidak akan turun dalam big match itu. 

Sementara di kubu Borneo FC, ada empat pemain yang bakal absen membela Pesut Etam.

Mulai dari Kei Hirose, Terens Puhiri, Rifad Marabessy, dan Javlon Guseynov absen dalam laga ini. 

Terens Puhiri jalani training bersama Timnas Indonesia. Sementara Rifad Marabessy, harus absen karena lakukan tendangan pada Ardi Idrus. 

Baca Juga: Catatkan 48 Save dalam 15 Laga, PSM Makassar Tertolong Aksi Heroik Hilman Syah

Baca Juga: Bos Persib Bandung Gaungkan Rene Stay, Robert Alberts Senyum Puas, Bobotoh Bisa Apa?

Laga kedua tim ini tentu akan berlangsung sengit. 

Pasalnya Fahri tentu tak ingin debutnya di Borneo FC ternoda oleh kelakalaha dari Bali United. 

Sedangkan Teco mengincar tiga poin, agar bisa merangsek ke papan atas Liga 1 Indonesia.***

Editor: Naswandi

Tags

Terkini

Terpopuler